Remi

Popular

Pengiriman Hewan Hidup Plus Ongkos Kirimnya

Waktu liburan Lebaran kemarin saya dan kakak sempat jalan-jalan ke saudara dan kenalan, lalu saat berkunjung ke salah satu saudara, ternyata beliau memiliki ternak burung kenari F1, dan ternyata kakak saya suka dan bermaksud untuk membelinya.

Data Tengkulak/Pengepul Ikan

Beberapa waktu yang lalu saya sempat untuk mengundang para pengunjung pada situs web ternakpedia.com untuk memberikan informasi tentang data tengkulak dan juga pengepul yang ada di daerahnya, dan dari data yang masuk melalui kolom komentar, saya akan mencoba untuk menampilkannya pada artikel kali ini.

Perbandingan antara jumlah ikan lele dengan luas kolam

Untuk setiap peternak ikan dapat memiliki angka sendiri tentang perbandingan jumlah bibit yang ditebar dengan luasan kolam. Jika para peternak ikan lele sudah berada dalam taraf mahir, maka dia dapat menentukan metode apa yang paling tepat dan paling efisien dalam budidaya ikan lele. Sehingga para peternak itu dapat menghasilkan keuntungan yang paling maksimal.

Recent Posts

Metode Pergantian Air Kolam Lele dengan Menyemprotkan Air Bersih Terus-Menerus

Setelah metode penyaringan air kolam lele dengan metode hidroponik tidak terlalu sukses, maka sekarang kakak saya mencoba untuk menggunakan cara yang lain untuk melakukan pergantian air bersih di dalam kolam budidaya lele miliknya.

Penyaringan Air Kolam Lele Dengan Menggunakan Metode Hidroponik

Beberapa waktu yang lalu kakak saya sempat memiliki ide untuk menyaring air kolam lele yang keruh dengan munggunakan sistem hidroponik, yaitu dengan memanfaatkan perakaran dari sayur-sayuran untuk menyaring air kolam.

Penyakit Sungut Melingkar pada Lele

Biasanya pada bulan Juni seperti ini di daerah Malang adalah waktu dimana masa puncak musim kemarau dan biasanya pada bulan September mendekati akhirnya dan dimulainya musim penghujan. Tetapi menurut BMKG, bahwa karena adanya musim kemarau yang berkepanjangan pada tahun lalu maka pada tahun ini sepertinya musim kemaraunya tidak akan lama.

Pemilihan Lokasi Tambak Udang Vaname

  Dalam budidaya udang di dalam tambak kita juga harus memperhatikan tata letak dan lokasinya, karena pertimbangan tata letak juga akan berpengaruh pada keberlangsungan budidaya udang kita. Jika kita terlalu sembrono dalam memilih lokasi tambak, ada kemungkinan bahwa usia dari tambak tersebut tidak akan lama, karena akan ada banyak masalah yang muncul di kemudian hari, […]

Hubungan antara Hutan Bakau dengan Kesehatan Udang Vaname di dalam Tambak

Pada saat kita memutuskan untuk membuat tambak udang vaname, pasti lokasi yang akan dipilih adalah daerah di dekat bibir pantai, atau setidaknya adalah tempat yang berdekatan dengan laut. Seperti kita tahu bahwa tanaman bakau adalah tanaman khas yang hanya tumbuh pada perairan dangkal yang berbatasan langsung dengan laut.

Syarat Menentukan Lokasi Tambak Udang Vaname

Kita tidak dapat secara sembarangan saja menentukan lokasi mana yang akan kita jadikan sebagai tambak udang vaname, tetapi setidaknya ada beberapa hal yang perlu kita perhatikan dalam menentukan lokasi tersebut, diantaranya adalah:

Hal yang Perlu Diperhatikan dalam Memilih Lokasi Tambak Udang Vaname

Ada dua hal dasar yang perlu kita siapkan dalam usaha budidaya udang vaname, yang pertama adalah lahan untuk tambak itu sendiri dan juga sumber air untuk mengisi dan mengaliri tambak tersebut. Tetapi untuk sumber air untuk tambak tersebut sebaiknya kita juga harus mempersiapkan agar jumlah airnya cukup, dan kualitas airnya juga harus terjaga dengan baik.