Latest Articles

Asal Usul Udang Vaname di Indonesia

Udang vaname atau biasa juga disebut udang vannamei (Litopenaeus vannamei) merupakan udang introduksi. Habitat asli udang ini adalah di perairan pantai dan laut  yang ada di Pantai Pasifik Barat Amerika Latin. Pertama kali udang ini diperkenalkan di Tahiti pada awal tahun 1970, tetapi hanya sebatas pada penelitian tentang potensi yang dimiliki oleh udang tersebut. Lalu […]

Meletakkan Posisi Kolam Lebih Tinggi daripada Tanah Sekitarnya

Jika kita memilki kolam lele pada daerah yang relatif datar, maka yang patut menjadi perhatian kita adalah masalah pembuangan airnya. Karena seperti kita tahu bahwa sifat air adalah mengalir dari tempat yang tinggi ke tempat yang rendah, sehingga jika kita menempatkan posisi air pada tempat yang lebih rendah, maka kita akan sangat kesulitan untuk melakukan […]

Jangan Jadikan Kecebong sebagai Pakan Bibit Lele

Saya sudah sering mendengar bahwa ada beberapa peternak ikan lele yang memberi pakan tambahan kepada ikan lelenya berupa katak hijau, ataupun beberapa jenis katak yang tidak beracun lainnya. Ternyata efek pemberian pakan tambahan, berupa katak memiliki dampak yang positif bagi perkembangan ikan lele. Hasilnya sama saja seperti kita memberi daging yang lain untuk pakan tambahan.

Kecebong Pemangsa Ikan Hias

Ada fenomena menarik yang terjadi baru-baru ini di kolam budidaya milik saya. Kejadian tersebut adalah munculnya begitu banyak kecebong (bentuk larva dari katak), atau biasa kita menyebutnya sebagai anak katak. Memang untuk beberapa waktu ke belakang ini saya sangat sibuk sekali dengan urusan lain sehingga perawatan pada kolam-kolam milik saya menjadi tidak begitu diperhatikan.

Memelihara Bibit Lele pada Kolam Kecil

Saya rasa hampir semua jenis hewan budidaya, yang kita pelihara di dalam kolam akan semakin sehat dan dapat berkembang dengan baik jika kita pelihara dengan kondisi pada kolam yang luas lalu diberi aliran air yang baik, dan dengan populasi hewan yang tidak terlalu padat.

Terpal Gulungan

Kemarin saat saya berkunjung untuk survey harga terpal, ternyata sekarang sudah ada penjualan terpal dalam bentuk gulungan. Karena setahu saya terpal jenis gulungan seperti ini tidak dijual langsung ke toko-toko, tetapi diperuntukkan ke tempat pemotongan terpal, yang nantinya akan dijual lagi dalam bentuk lembaran sesuai dengan permintaan konsumen.

Saran dalam Memilih Terpal

Untuk setiap produsen terpal tampaknya memiliki kebijakan tersendiri dalam menentukan ketebalan terpalnya, hal ini tampak dari harga yang ditawarkan oleh masing-masing produsen. Ada harga yang lebih murah dan ada harga yang lebih mahal untuk ketebalan yang sama, saran saya saja bahwa biasanya untuk terpal yang memiliki ketebalan yang sama tetapi memiliki harga jual yang berbeda, […]