Latest Articles

Tingkat Kecerahan Air Tambak Udang Vaname

Yang dimaksud sebagai tingkat kecerahan adalah banyaknya sinar matahari yang dapat menembus ke kedalaman air tambak. Sinar matahari adalah salah satu bahan yang dibutuhkan oleh udang untuk hidup, hal ini karena jenis udang-udangan adalah kelompok hewan berdarah dingin, sehingga mereka tidak dapat menghangatkan dirinya sendiri seperti manusia, tetapi mereka memerlukan sumber panas seperti sinar matahari […]

Waktu Terjadinya Perubahan Suhu di Dalam Tambak dan Cara Mengatasinya

Jika kita membudidayakan udang vaname di dalam hatchery atau kolam tertutup, maka kita dapat mengontrol perubahan suhu yang terjadi pada air kolam, tetapi jika kita membudidayakannya di dalam tambak yang ada di luar ruangan, maka dapat dipastikan bahwa perubahan suhu udara dan juga suhu air, tidak akan dapat kita kondisikan, karena itu maka kita harus […]

Temperatur Suhu Air di Dalam Tambak Udang Vaname

Temperatur atau suhu adalah salah satu indikator yang perlu diwaspadai oleh para petambak, karena lonjakan suhu yang terjadi dengan tiba-tiba dan berlangsung dalam waktu yang singkat dapat membuat udang kaget yang akhirnya dapat menghambat pertubuhan udang atau malah dapat mematikan bagi udang.

Hal Yang Dapat Menyebabkan Terjadinya Lonjakan Derajat Keasaman (pH)

Bagaimanapun juga kita tidak dapat menghindari perubahan derajat keasaman air di dalam tambak kita, karena bagaimanapun juga di dalam tambak ada sisa-sisa makanan udang dan mungkin juga ada beberapa udang yang mati, lalu ada ganggang dan juga tanaman lain yang juga ikut mati di dalam tambak, sehingga dapat mengakibatkan terjadinya pembusukan, dan ditambah lagi dengan […]

Derajat Keasaman (pH) Air di dalam Tambak Udang Vaname

Salah satu hal yang patut kita jaga dan waspadai dalam membudidayakan udang vaname di dalam tambak adalah derajat keasaman air tambak, hal ini dianggap perlu karena derajat keasaman (pH) dapat mempengaruhi pertumbuhan udang yang ada di dalam tambak, atau juga jika terlalu ekstrem, maka derajat keasaman (pH) juga dapat mematikan bagi udang.

Kadar Oksigen Terlarut di dalam Tambak Udang Vaname

Oksigen adalah bahan yang sangat penting dan vital untuk keberlangsungan semua makhluk hidup, dan tidak terkecuali juga udang vaname. Di dalam tambak para udang vaname ini hidup dengan berdesak-desakan antara satu udang dengan udang yang lain. Karena itu udang inipun juga akan berkompetisi untuk mendapatkan oksigen juga. Seperti kita tahu bahwa jika ada udang yang […]

Syarat Air Tambak untuk Budidaya Udang Vaname

Dalam beternak udang vaname, ataupun jenis udang yang lain, air adalah komponen yang sangat utama, karena udang hampir sama seperti ikan yaitu untuk dapat bertahan hidup memerlukan air sebagai media hidupnya. Hanya saja untuk udang vaname adalah jenis udang yang berasal dari air payau, atau biasa hidup pada air yang memiliki kadar garam, hanya saja […]