Remi

Popular

Pengiriman Hewan Hidup Plus Ongkos Kirimnya

Waktu liburan Lebaran kemarin saya dan kakak sempat jalan-jalan ke saudara dan kenalan, lalu saat berkunjung ke salah satu saudara, ternyata beliau memiliki ternak burung kenari F1, dan ternyata kakak saya suka dan bermaksud untuk membelinya.

Data Tengkulak/Pengepul Ikan

Beberapa waktu yang lalu saya sempat untuk mengundang para pengunjung pada situs web ternakpedia.com untuk memberikan informasi tentang data tengkulak dan juga pengepul yang ada di daerahnya, dan dari data yang masuk melalui kolom komentar, saya akan mencoba untuk menampilkannya pada artikel kali ini.

Perbandingan antara jumlah ikan lele dengan luas kolam

Untuk setiap peternak ikan dapat memiliki angka sendiri tentang perbandingan jumlah bibit yang ditebar dengan luasan kolam. Jika para peternak ikan lele sudah berada dalam taraf mahir, maka dia dapat menentukan metode apa yang paling tepat dan paling efisien dalam budidaya ikan lele. Sehingga para peternak itu dapat menghasilkan keuntungan yang paling maksimal.

Recent Posts

Klasifikasi Ilmiah Udang Vaname

Secara Internasional, udang vaname dalam dunia perdagangan dikenal sebagai White leg shrimp atau Western white shrimp atau Pasific white leg shirmp. Untuk di Indonesia sendiri lebih dikenal sebagai udang Vaname atau Vannamei atau udang kaki putih, tetapi ada juga peternak tambak yang menyebut udang ini sebagai “Udang Putih dari Amerika”, hal ini karena udang vaname […]

Keunggulan dari Udang Vaname

Hal yang membuat udang vaname menjadi daya tarik yang memikat bagi para pembudidaya, yaitu terletak pada kemampuan daya tahan tubuhnya dalam menghadapi penyakit yang cukup tinggi,

Asal Usul Udang Vaname di Indonesia

Udang vaname atau biasa juga disebut udang vannamei (Litopenaeus vannamei) merupakan udang introduksi. Habitat asli udang ini adalah di perairan pantai dan laut  yang ada di Pantai Pasifik Barat Amerika Latin. Pertama kali udang ini diperkenalkan di Tahiti pada awal tahun 1970, tetapi hanya sebatas pada penelitian tentang potensi yang dimiliki oleh udang tersebut. Lalu […]

Meletakkan Posisi Kolam Lebih Tinggi daripada Tanah Sekitarnya

Jika kita memilki kolam lele pada daerah yang relatif datar, maka yang patut menjadi perhatian kita adalah masalah pembuangan airnya. Karena seperti kita tahu bahwa sifat air adalah mengalir dari tempat yang tinggi ke tempat yang rendah, sehingga jika kita menempatkan posisi air pada tempat yang lebih rendah, maka kita akan sangat kesulitan untuk melakukan […]

Jangan Jadikan Kecebong sebagai Pakan Bibit Lele

Saya sudah sering mendengar bahwa ada beberapa peternak ikan lele yang memberi pakan tambahan kepada ikan lelenya berupa katak hijau, ataupun beberapa jenis katak yang tidak beracun lainnya. Ternyata efek pemberian pakan tambahan, berupa katak memiliki dampak yang positif bagi perkembangan ikan lele. Hasilnya sama saja seperti kita memberi daging yang lain untuk pakan tambahan.

Kecebong Pemangsa Ikan Hias

Ada fenomena menarik yang terjadi baru-baru ini di kolam budidaya milik saya. Kejadian tersebut adalah munculnya begitu banyak kecebong (bentuk larva dari katak), atau biasa kita menyebutnya sebagai anak katak. Memang untuk beberapa waktu ke belakang ini saya sangat sibuk sekali dengan urusan lain sehingga perawatan pada kolam-kolam milik saya menjadi tidak begitu diperhatikan.

Memelihara Bibit Lele pada Kolam Kecil

Saya rasa hampir semua jenis hewan budidaya, yang kita pelihara di dalam kolam akan semakin sehat dan dapat berkembang dengan baik jika kita pelihara dengan kondisi pada kolam yang luas lalu diberi aliran air yang baik, dan dengan populasi hewan yang tidak terlalu padat.